STRATEGI SEMI-MONOLISTIK KUHP BARU TERHADAP UU TIPIKOR
28 June 2025Oleh SHIDARTA (Juni 2025) Ada satu pertanyaan penting dari pemosisian KUHP baru (UU No. 1 Tahun 2023), khususnya pasal-pasal yang ada di dalam Bagian Ketiga (Tindak PIdana Korupsi) dari Bab XXXV (Tindak PIdana Khusus). Pengaturan tentang tindak pidana korupsi dimuat dari Pasal 603 sampai dengan Pasal 606. Pertanyaan yang dimaksud adalah: apakah dengan adanya pasal-pasal […]