People Innovation Excellence

KERJA SAMA VISITING PROFESSORSHIP DENGAN DUA GURU BESAR DARI JERMAN



Jurusan Hukum Bisnis BINUS, mulai tahun depan akan menambah satu lagi guru besar tamu dari Jerman. Selain Prof. Dr. iur Stefan Koos dari Bundeswehr University yang selama ini sudah secara rutin berkunjung, satu lagi adalah Prof. Dr. Michael Bohne dari Applied Sciences & Arts University, Dortmund.

Penandatangan kerja sama dengan kedua guru besar tersebut dilakukan di selah acara seminar internasional yang dibuka oleh Ketua Jurusan Dr. Ahmad Sofian dan dilangsungkan oleh Jurusan Hukum Bisnis BINUS pada tanggal 2 Oktober 2019. Seminar tersebut dilaksanakan oleh BINUS bekerja sama dengan Komisi Pengawas Persaingan Usaha (KPPU), Forum Dosen Persaingan Usaha (FDPU) dan kedua universitas di Jerman tersebut. Ikut hadir menyaksikan penandatanganan ini adalah dosen-dosen Jurusan Hukum Bisnis BINUS dan rekan dari BINUS Collaboration Center. Saksi dari Jurusan Hukum Bisnis BINUS dalam kesempatan itu diwakilkan pada salah satu lecturer specialist, yaitu Shidarta, sementara dari BINUS Collaboration Center oleh Satrio Nugroho.

BINUS berharap kerja sama ini akan menelurkan produktivitas yang lebih baik lagi, seperti kerja sama dalam riset dan publikasi. Kehadiran mereka tidak hanya bermanfaat untuk satu jurusan melainkan juga bagi fakultas dan jurusan lain. Sebagai contoh, Prof. Stefan Koos juga telah terlibat dalam perkuliahan dan kegiatan penulisan buku di Jurusan Hubungan Internasional BINUS. (***)





Published at :
Leave Your Footprint

    Periksa Browser Anda

    Check Your Browser

    Situs ini tidak lagi mendukung penggunaan browser dengan teknologi tertinggal.

    Apabila Anda melihat pesan ini, berarti Anda masih menggunakan browser Internet Explorer seri 8 / 7 / 6 / ...

    Sebagai informasi, browser yang anda gunakan ini tidaklah aman dan tidak dapat menampilkan teknologi CSS terakhir yang dapat membuat sebuah situs tampil lebih baik. Bahkan Microsoft sebagai pembuatnya, telah merekomendasikan agar menggunakan browser yang lebih modern.

    Untuk tampilan yang lebih baik, gunakan salah satu browser berikut. Download dan Install, seluruhnya gratis untuk digunakan.

    We're Moving Forward.

    This Site Is No Longer Supporting Out-of Date Browser.

    If you are viewing this message, it means that you are currently using Internet Explorer 8 / 7 / 6 / below to access this site. FYI, it is unsafe and unable to render the latest CSS improvements. Even Microsoft, its creator, wants you to install more modern browser.

    Best viewed with one of these browser instead. It is totally free.

    1. Google Chrome
    2. Mozilla Firefox
    3. Opera
    4. Internet Explorer 9
    Close